Daftar Mata Kuliah Program Studi Teknik Sipil

Kode SI6221 02
Lokasi Kampus GA
Nama Perbaikan Tanah
SKS 3
Dosen
  • Prof. Dr. Ir. Masyhur Irsyam, M.S.E.
  • Endra Susila, S.T, M.T, Ph.D.
  • Dr. Eng. Hasbullah Nawir, S.T, M.T.
  • Ir. Andhika Sahadewa, S.T, M.S.E, Ph.D.
  • Silabus Membahas maksud dan tujuan adanya perbaikan tanah. Mempelajari macam-macam metoda perbaikan tanah yang ada dalam prkatek. Ada 4 tipe perbaikan tanah, yaitu: (1) Secara mekanis, yaitu gilasan, tumbukan dan getaran. Menjelaskan peralatan, spesifikasi dan percobaan kompaksi; (2) Dengan perkuatan menambahkan benda berupa kayu, bambu dan batu, analisis perhitungan; (3) Secara hidrolis dengan pemompaan atau konsolidasi dengan beban dan atau drainase tegak; (4) Dengan menambahkan bahan aditif berupa bahan kimia komersial, antara lain semen, kapur, soil-cement, hardkeep dan soil-crete ex USA, Jepang dan Australia.
    Metoda Pembelajaran

    REGULER

    Luaran
  • Memiliki kemampuan mengembangkan dan terus memperbaharui ilmu pengetahuan dan teknologi di bidang Teknik Sipil yang dipilih dengan cara menguasai dan memahami pendekatan, metoda, kaidah ilmiah, disertai keterampilan penerapannya.
  • Memiliki kemampuan untuk merancang dan melakukan eksperimen atau penelitian di bidang Teknik Sipil, melakukan analisis, serta menginterpretasi dan mempresentasikan data.
  • Memiliki kemampuan untuk mengidentifikasi, memformulasikan, dan menyelesaikan masalah Teknik Sipil (terutama mendefinisikan ruang lingkup masalah) dalam sistem proses yang kompleks.
  • Memiliki kemampuan mengembangkan kinerja profesional yang ditunjukkan dengan ketajaman analisis masalah, keserbacukupan tinjauan, kepaduan pemecahan masalah atau profesi yang serupa.
  • Memiliki kemampuan untuk merancang sistem, proses-proses, ataupun komponen-komponen Teknik Sipil yang kompleks sesuai kebutuhan.
  • Memiliki pengetahuan dan pemahaman yang luas mengenai implikasi dari profesi rekayasa sipil dalam konteks global serta berhubungan secara efektif terhadap isu-isu terkini seperti perkembangan teknologi, dampak lingkungan, dan analisis siklus hidup.
  • Jadwal
    2024-04-17 (10:00 - 12:00)
    2024-04-06 (08:00 - 11:00)
    2024-05-04 (08:00 - 11:00)
    2024-02-10 (08:00 - 11:00)
    2024-02-17 (08:00 - 11:00)
    2024-02-24 (08:00 - 11:00)
    2024-03-02 (08:00 - 11:00)
    2024-03-09 (08:00 - 11:00)
    2024-03-16 (08:00 - 11:00)
    2024-03-23 (08:00 - 11:00)
    2024-03-30 (08:00 - 11:00)
    2024-04-20 (08:00 - 11:00)
    2024-04-27 (08:00 - 11:00)
    2024-05-11 (08:00 - 11:00)
    2024-05-18 (08:00 - 11:00)
    2024-03-26 (08:00 - 11:00)
    2024-05-25 (08:00 - 11:00)

    Kode SI6121 01
    Lokasi Kampus GA
    Nama Dinamika Tanah dan Rekayasa Gempa
    SKS 3
    Dosen
  • Prof. Dr. Ir. Masyhur Irsyam, M.S.E.
  • Dedi Apriadi, S.T, M.T, Ph.D.
  • Dayu Apoji, S.T, M.T, M.Sc.
  • Silabus Kaji ulang mengenai teori lempeng tektonik, jenis-jenis mekanisme sumber gempa, jenis-jenis gelombang gempa dan perambatan gelombang gempa, intensitas dan magnitude gempa, stereonet dan focal mechanism dan teori-teori dasar mekanika vibrasi. Kuliah ini akan mempelajari durasi dan kandungan frekuensi gelombang gempa, fungsi atenuasi, fungsi distiribusi, a-b parameter, analisis seismic hazard dengan Metode Gumbel dan teori probabilitas total, deagregasi. Untuk dinamika tanah, kuliah ini akan mempelajari parameter dinamik tanah, penentuan nilai modulus geser dan damping tanah lempung dan pasir, pengaruh regangan pada nilai modulus geser dan damping serta pengujian lapangan dan laboratorium untuk menentukan parameter dinamik tanah. Selanjutnya kuliah ini akan mempelajari: analisis perambatan gelombang gempa dari batuan dasar ke permukaan tanah, respon spektra. Selain itu akan dipelajari pula fenomena likuifaksi, metode-metode penanggulangan likuifaksi, dinding penahan tanah saat menerima beban gempa dengan menggunakan pendekatan pseudo-static Mononabe-Okabe.
    Metoda Pembelajaran

    REGULER

    Luaran
  • a. Memiliki kemampuan mengembangkan dan terus memperbaharui ilmu pengetahuan dan teknologi di bidang Teknik Sipil yang dipilih dengan cara menguasai dan memahami pendekatan, metoda, kaidah ilmiah, disertai keterampilan penerapannya.
  • c. Memiliki kemampuan untuk mengidentifikasi, memformulasikan, dan menyelesaikan masalah Teknik Sipil (terutama mendefinisikan ruang lingkup masalah) dalam sistem proses yang kompleks.
  • Jadwal
    2024-03-25 (08:00 - 11:00)
    2024-02-11 (08:00 - 11:00)
    2024-02-18 (08:00 - 11:00)
    2024-02-25 (08:00 - 11:00)
    2024-03-03 (08:00 - 11:00)
    2024-03-10 (08:00 - 11:00)
    2024-03-17 (08:00 - 11:00)
    2024-03-24 (08:00 - 11:00)
    2024-03-31 (08:00 - 11:00)
    2024-04-07 (08:00 - 11:00)
    2024-04-21 (08:00 - 11:00)
    2024-04-28 (08:00 - 11:00)
    2024-05-05 (08:00 - 11:00)
    2024-05-12 (08:00 - 11:00)
    2024-05-19 (08:00 - 11:00)
    2024-03-25 (13:00 - 16:00)

    Kode SI6116 01
    Lokasi Kampus GA
    Nama Probabilitas dan Reliabilitas Struktur
    SKS 3
    Dosen
  • Prof. Ir. Adang Surahman, M.Sc., Ph.D.
  • Silabus Pada kuliah ini, akan diberikan mata kuliah yang bertujuan agar mahasiswa menguasai tingkat kemamanan struktur dari aspek probabilistik.
    Metoda Pembelajaran

    REGULER

    Luaran
  • a. Memiliki kemampuan mengembangkan dan terus memperbaharui ilmu pengetahuan dan teknologi di bidang Teknik Sipil yang dipilih dengan cara menguasai dan memahami pendekatan, metoda, kaidah ilmiah, disertai keterampilan penerapannya.
  • c. Memiliki kemampuan untuk mengidentifikasi, memformulasikan, dan menyelesaikan masalah Teknik Sipil (terutama mendefinisikan ruang lingkup masalah) dalam sistem proses yang kompleks.
  • Jadwal
    2024-03-25 (10:00 - 11:00)
    2024-04-01 (10:00 - 11:00)
    2024-03-25 (08:00 - 11:00)
    2024-03-18 (10:00 - 11:00)
    2024-03-11 (07:00 - 08:00)
    2024-03-11 (10:00 - 11:00)
    2024-02-05 (07:00 - 09:00)
    2024-02-12 (07:00 - 09:00)
    2024-02-19 (07:00 - 09:00)
    2024-02-26 (07:00 - 09:00)
    2024-03-04 (07:00 - 09:00)
    2024-03-25 (07:00 - 09:00)
    2024-04-01 (07:00 - 09:00)
    2024-04-08 (07:00 - 09:00)
    2024-04-15 (07:00 - 09:00)
    2024-04-22 (07:00 - 09:00)
    2024-04-15 (10:00 - 11:00)
    2024-04-22 (11:00 - 16:00)
    2024-04-29 (07:00 - 09:00)
    2024-04-29 (10:00 - 11:00)
    2024-05-06 (07:00 - 09:00)
    2024-05-06 (10:00 - 11:00)
    2024-05-13 (07:00 - 09:00)
    2024-05-20 (07:00 - 09:00)
    2024-02-05 (10:00 - 11:00)
    2024-02-12 (10:00 - 11:00)
    2024-02-26 (10:00 - 11:00)
    2024-03-04 (10:00 - 11:00)
    2024-05-13 (10:00 - 11:00)
    2024-05-20 (10:00 - 11:00)
    2024-04-08 (10:00 - 11:00)
    2024-03-18 (07:00 - 09:00)

    Kode SI5231 01
    Lokasi Kampus GA
    Nama Metode Numerik Dan Elemen Hingga
    SKS 3
    Dosen
  • Ir. Dantje Kardana Natakusumah, M.Sc., Ph.D.
  • Dhemi Harlan, Ph.D.
  • Silabus -
    Metoda Pembelajaran

    REGULER

    Luaran
  • a. Memiliki kemampuan mengembangkan dan terus memperbaharui ilmu pengetahuan dan teknologi di bidang Teknik Sipil yang dipilih dengan cara menguasai dan memahami pendekatan, metoda, kaidah ilmiah, disertai keterampilan penerapannya.
  • Jadwal
    2024-02-08 (08:00 - 11:00)
    2024-03-25 (08:00 - 11:00)
    2024-02-15 (08:00 - 11:00)
    2024-02-22 (08:00 - 11:00)
    2024-02-29 (08:00 - 11:00)
    2024-03-07 (08:00 - 11:00)
    2024-03-14 (08:00 - 11:00)
    2024-03-21 (08:00 - 11:00)
    2024-04-04 (08:00 - 11:00)
    2024-04-11 (08:00 - 11:00)
    2024-04-18 (08:00 - 11:00)
    2024-04-25 (08:00 - 11:00)
    2024-05-02 (08:00 - 11:00)
    2024-05-09 (08:00 - 11:00)
    2024-05-16 (08:00 - 11:00)
    2024-05-23 (08:00 - 11:00)

    Kode SI6213 01
    Lokasi Kampus GA
    Nama Perbaikan, Perkuatan dan Retrofit
    SKS 3
    Dosen
  • Prof. Ir. Iswandi Imran, M.A.Sc., Ph.D.
  • Silabus Matakuliah ini membahas tentang berbagai teknik perbaikan, perkuatan dan retrofit struktur bangunan. Materi yang diberikan meliputi aspek desain, material, dan metode untuk perbaikan, perkuatan, dan retrofit pada elemen/komponen ataupun struktur bangunan beton/baja. Contoh kasus pada bangunan gedung dan jembatan diberikan di bagian akhir perkuliahan.
    Metoda Pembelajaran

    HYBRID

    Luaran
  • Mahasiswa akan memiliki kemampuan untuk merancang metode perbaikan, perkuatan, dan retrofit struktur bangunan.
  • Jadwal
    2024-03-14 (07:00 - 12:00)
    2024-03-26 (13:00 - 16:00)
    2024-02-06 (09:00 - 12:00)
    2024-02-13 (09:00 - 12:00)
    2024-02-20 (09:00 - 12:00)
    2024-02-27 (09:00 - 12:00)
    2024-03-05 (09:00 - 12:00)
    2024-03-12 (09:00 - 12:00)
    2024-03-19 (09:00 - 12:00)
    2024-04-02 (09:00 - 12:00)
    2024-04-09 (09:00 - 12:00)
    2024-04-16 (09:00 - 12:00)
    2024-04-23 (09:00 - 12:00)
    2024-04-30 (09:00 - 12:00)
    2024-05-07 (09:00 - 12:00)
    2024-05-14 (09:00 - 12:00)
    2024-05-21 (09:00 - 12:00)

    Kode SI5212 01
    Lokasi Kampus GA
    Nama Dinamika Struktur Lanjut
    SKS 3
    Dosen
  • Prof. Dr. Ir. Herlien Dwiarti Soemari
  • Silabus Analisis tentang perilaku/respon dinamik struktur SDOF dan MDOF baik linier maupun nonlinier dengan berbagai jenis pembebanan, dengan redaman model viscous maupun histeresis. Penggunaan metoda matriks dengan bantuan perangkat lunak baik sistem massa terkumpul maupun konsisten. Solusi ditentukan dengan menggunakan analisis superposisi modal maupun dengan metoda numerik step by step integration. Pemodelan struktur kontinu yang mengalami gerak longitudinal, lentur dan torsi serta solusinya diberikan dalam kuliah ini.
    Metoda Pembelajaran

    REGULER

    Luaran
  • a. Memiliki kemampuan mengembangkan dan terus memperbaharui ilmu pengetahuan dan teknologi di bidang Teknik Sipil yang dipilih dengan cara menguasai dan memahami pendekatan, metoda, kaidah ilmiah, disertai keterampilan penerapannya.
  • b. Memiliki kemampuan untuk merancang dan melakukan eksperimen atau penelitian di bidang Teknik Sipil, melakukan analisis, serta menginterpretasi dan mempresentasikan data.
  • c. Memiliki kemampuan untuk mengidentifikasi, memformulasikan, dan menyelesaikan masalah Teknik Sipil (terutama mendefinisikan ruang lingkup masalah) dalam sistem proses yang kompleks.
  • Jadwal
    2024-03-27 (08:00 - 11:00)
    2024-02-07 (10:00 - 13:00)
    2024-02-16 (13:00 - 17:00)
    2024-02-21 (10:00 - 13:00)
    2024-02-28 (10:00 - 13:00)
    2024-03-06 (10:00 - 13:00)
    2024-03-13 (10:00 - 13:00)
    2024-03-20 (10:00 - 13:00)
    2024-03-27 (10:00 - 13:00)
    2024-04-03 (10:00 - 13:00)
    2024-04-10 (10:00 - 13:00)
    2024-04-17 (10:00 - 13:00)
    2024-04-24 (10:00 - 13:00)
    2024-05-01 (10:00 - 13:00)
    2024-05-08 (10:00 - 13:00)
    2024-05-15 (10:00 - 13:00)
    2024-05-22 (10:00 - 13:00)

    Kode SI5211 01
    Lokasi Kampus GA
    Nama Perilaku Struktur Rangka Baja
    SKS 3
    Dosen
  • Dyah Kusumastuti, S.T, M.T, Ph.D.
  • Silabus Mata kuliah ini membahas perilaku berbagai sistem rangka baja, khususnya sistem rangka baja pemikul beban lateral (gempa). Bahasan diawali dengan perilaku elementer penampang dan komponen struktur, yang berupa lentur, torsi, serta leleh, dan tekuk, baik tekuk penampang, tekuk komponen, maupun tekuk struktur. Pengertian tentang daktilitas dibahas secara lengkap: daktilitas bahan, kurvatur, perpindahan, rotasi, dan daktilitas global struktur. Bahasan mengenai berbagai sistem rangka baja mengacu pada ketentuan terbaru mengenai struktur baja tahan gempa, dengan perhatian khusus pada kemampuan penyerapan energi termasuk detailing sambungan. Secara komprehensif akan dibahas perilaku sistem rangka pemikul momen, sistem rangka berpengaku konsentrik, sistem rangka berpengaku eksentrik, sistem rangka berpengaku tahan tekuk, sistem dinding geser pelat baja. Mahasiswa akan merencanakan struktur baja tahan gempa berdasarkan ketentuan yang berlaku.
    Metoda Pembelajaran

    HYBRID

    Luaran
  • a. Memiliki kemampuan mengembangkan dan terus memperbaharui ilmu pengetahuan dan teknologi di bidang Teknik Sipil yang dipilih dengan cara menguasai dan memahami pendekatan, metoda, kaidah ilmiah, disertai keterampilan penerapannya.
  • c. Memiliki kemampuan untuk mengidentifikasi, memformulasikan, dan menyelesaikan masalah Teknik Sipil (terutama mendefinisikan ruang lingkup masalah) dalam sistem proses yang kompleks.
  • e. Memiliki kemampuan untuk merancang sistem, proses-proses, ataupun komponen-komponen Teknik Sipil yang kompleks sesuai kebutuhan.
  • Jadwal
    2024-02-16 (08:00 - 11:00)
    2024-03-15 (07:00 - 12:00)
    2024-03-27 (13:00 - 16:00)
    2024-03-01 (13:00 - 15:00)
    2024-03-14 (08:00 - 10:00)
    2024-03-21 (08:00 - 10:00)
    2024-04-04 (08:00 - 10:00)
    2024-04-11 (08:00 - 10:00)
    2024-05-09 (08:00 - 10:00)
    2024-05-16 (08:00 - 10:00)
    2024-05-23 (08:00 - 10:00)
    2024-02-05 (13:00 - 15:00)
    2024-02-12 (13:00 - 15:00)
    2024-02-19 (13:00 - 15:00)
    2024-02-26 (13:00 - 15:00)
    2024-03-04 (13:00 - 15:00)
    2024-03-11 (13:00 - 15:00)
    2024-03-18 (13:00 - 15:00)
    2024-04-01 (13:00 - 15:00)
    2024-04-15 (13:00 - 15:00)
    2024-04-22 (13:00 - 15:00)
    2024-04-29 (13:00 - 15:00)
    2024-05-06 (13:00 - 15:00)
    2024-05-13 (13:00 - 15:00)
    2024-05-20 (13:00 - 15:00)
    2024-02-15 (08:00 - 10:00)
    2024-02-22 (08:00 - 10:00)
    2024-02-29 (08:00 - 10:00)
    2024-03-07 (08:00 - 10:00)
    2024-04-18 (08:00 - 10:00)
    2024-04-25 (08:00 - 10:00)
    2024-05-02 (08:00 - 10:00)

    Kode SI5098 01
    Lokasi Kampus GA
    Nama Metodologi Penelitian
    SKS 3
    Dosen
  • Prof. Ir. Muhammad Syahril Badri Kusuma, Ph.D.
  • Prof. Ir. Biemo Woerjanto Soemardi, M.S.E, Ph.D.
  • Ir. Joko Nugroho, S.T, M.T, Ph.D.
  • Ir. Erza Rismantojo, MSCE, Ph.D
  • Dr. Iris Mahani, S.T, M.T.
  • Dr. Eng. Widyarini Weningtyas, S.T, M.T.
  • Dr.-Ing. Ir. Ediansjah Zulkifli, S.T., M.T.
  • Dr. Eng., Ir. Febri Zukhruf, S.T, M.T.
  • Budi Hasiholan, S.T., M.Eng., Ph.D.
  • Silabus Kuliah ini merupakan kuliah pascasarjana yang memberikan kerangka kerja bagi penyusunan rencana dan pelaksanaan proses kegiatan ilmiah. Dalam kuliah ini mahasiswa akan dikenalkan dengan berbagai konsep pengembangan keilmuan dan kegiatan ilmiah yang bersumber pada penelitian ilmiah. Mahasiswa juga akan dikenalkan kepada berbagai pendekatan dan metoda penelitian ilmiah, dari berbagai sisi spektrum kelilmuan, mulai ilmu-ilmu sosial hingga ilmu rekayasa. Kuliah ini juga membahas beberapa aspek penting yang berkaitan dengan penelitian sebagai kegiatan ilmiah, seperti diseminasi dan etika penelitian. Pada kuliah ini mahasiswa juga disiapkan untuk menyusun proposal penelitian sebagai bagian awal dari kegiatan penyusunan tesis dan disertasinya.
    Metoda Pembelajaran

    REGULER

    Luaran
  • b. Memiliki kemampuan untuk merancang dan melakukan eksperimen atau penelitian di bidang Teknik Sipil, melakukan analisis, serta menginterpretasi dan mempresentasikan data.
  • c. Memiliki kemampuan untuk mengidentifikasi, memformulasikan, dan menyelesaikan masalah Teknik Sipil (terutama mendefinisikan ruang lingkup masalah) dalam sistem proses yang kompleks.
  • d. Memiliki kemampuan mengembangkan kinerja profesional yang ditunjukkan dengan ketajaman analisis masalah, keserbacukupan tinjauan, kepaduan pemecahan masalah atau profesi yang serupa.
  • f. Memiliki pengetahuan dan pemahaman yang luas mengenai implikasi dari profesi rekayasa sipil dalam konteks global serta berhubungan secara efektif terhadap isu-isu terkini seperti perkembangan teknologi, dampak lingkungan, dan analisis siklus hidup
  • Jadwal
    2024-05-02 (13:00 - 16:00)
    2024-05-23 (13:00 - 16:00)
    2024-03-15 (07:00 - 09:00)
    2024-03-28 (13:00 - 16:00)
    2024-02-15 (13:00 - 16:00)
    2024-02-22 (13:00 - 16:00)
    2024-02-29 (13:00 - 16:00)
    2024-03-07 (13:00 - 16:00)
    2024-05-09 (13:00 - 16:00)
    2024-05-16 (13:00 - 16:00)
    2024-03-14 (13:00 - 16:00)
    2024-03-21 (13:00 - 16:00)
    2024-04-04 (13:00 - 16:00)
    2024-04-18 (13:00 - 16:00)
    2024-04-25 (13:00 - 16:00)

    Kode SI6212 01
    Lokasi Kampus GA
    Nama Metoda Eksperimental dalam Rekayasa Sipil
    SKS 3
    Dosen
  • Prof. Ir. Iswandi Imran, M.A.Sc., Ph.D.
  • Silabus Pada kuliah ini akan diberikan pengetahuan yang komprehensif mengenai berbagai metoda eksperimental yang umum digunakan di bidang rekayasa struktur, termasuk berbagai jenis pengujian tidak merusak dan merusak untuk mengevaluasi material dan struktur bangunan eksisting.
    Metoda Pembelajaran

    REGULER

    Luaran
  • Mahasiswa akan memiliki kemampuan kompetensi dasar eksperimental di bidang rekayasa struktur dan dapat bekerja secara efektif dalam suatu penelitian eksperimental baik di laboratorium maupun di lapangan
  • Jadwal
    2024-02-06 (13:00 - 16:00)
    2024-03-05 (13:00 - 16:00)
    2024-03-25 (13:00 - 16:00)
    2024-02-13 (13:00 - 16:00)
    2024-02-20 (13:00 - 16:00)
    2024-02-27 (13:00 - 16:00)
    2024-03-12 (13:00 - 16:00)
    2024-03-19 (13:00 - 16:00)
    2024-03-26 (13:00 - 16:00)
    2024-04-02 (13:00 - 16:00)
    2024-04-16 (13:00 - 16:00)
    2024-04-23 (13:00 - 16:00)
    2024-04-30 (13:00 - 16:00)
    2024-05-07 (13:00 - 16:00)
    2024-05-14 (13:00 - 16:00)
    2024-05-21 (13:00 - 16:00)

    Kode SI5232 01
    Lokasi Kampus GA
    Nama Hidraulika Lanjut
    SKS 3
    Dosen
  • Mohammad Bagus Adityawan, S.T, M.T, Ph.D.
  • Silabus Memberikan pengertian tentang konsep dasar aliran hampir datar dan hukum-hukum kekekalan beserta teknik-teknik numerik yang digunakan untuk menyelesaikan persamaan aliran. Model matematik aliran 1-D, 2-D dan 3-D. Model turbulen, metoda karakteristik, beberapa metoda numerik untuk penyelesaian persamaan aliran, metoda beda hingga: pembaganan ekplisit dan implicit. Beberapa skema numerik untuk penyelesaian persamaan aliran 1-Dimensi dan 2-Dimensi, al. Pembaganan Lax-Wendroff, MacCormack, Abbott-Ionescu, Preissmann, UNO dan TVD. Beberapa teknik splitting: ADI, optimal spitting, strang, dll.
    Metoda Pembelajaran

    REGULER

    Luaran
  • a. Memiliki kemampuan mengembangkan dan terus memperbaharui ilmu pengetahuan dan teknologi di bidang Teknik Sipil yang dipilih dengan cara menguasai dan memahami pendekatan, metoda, kaidah ilmiah, disertai keterampilan penerapannya.
  • c. Memiliki kemampuan untuk mengidentifikasi, memformulasikan, dan menyelesaikan masalah Teknik Sipil (terutama mendefinisikan ruang lingkup masalah) dalam sistem proses yang kompleks.
  • Jadwal
    2024-04-29 (08:00 - 11:00)
    2024-04-01 (08:00 - 11:00)
    2024-03-26 (08:00 - 11:00)
    2024-02-26 (08:00 - 11:00)
    2024-02-12 (08:00 - 11:00)
    2024-02-19 (08:00 - 11:00)
    2024-03-04 (08:00 - 11:00)
    2024-03-11 (08:00 - 11:00)
    2024-03-18 (08:00 - 11:00)
    2024-04-08 (08:00 - 11:00)
    2024-04-16 (08:00 - 11:00)
    2024-04-22 (08:00 - 11:00)
    2024-05-06 (08:00 - 11:00)
    2024-05-13 (08:00 - 11:00)
    2024-05-20 (08:00 - 11:00)
    2024-02-05 (08:00 - 11:00)

    Kode SI6231 01
    Lokasi Kampus GA
    Nama Pemodelan Kualitas Air Sungai, Danau, dan Muara
    SKS 3
    Dosen
  • Mohammad Bagus Adityawan, S.T, M.T, Ph.D.
  • Silabus Memberikan konsep dasar tentang pemodelan proses-proses fisika, kimia dan biologi yang terjadi dalam badan air di sungai, muara, pantai, danau dan waduk. Pengembangan model numerik kualitas air: penurunan persamaan differensial angkutan substant, solusi analitik dan numerik Persamaan angkutan substant, kalibrasi dan verifikasi model.
    Metoda Pembelajaran

    REGULER

    Luaran
  • a. Memiliki kemampuan mengembangkan dan terus memperbaharui ilmu pengetahuan dan teknologi di bidang Teknik Sipil yang dipilih dengan cara menguasai dan memahami pendekatan, metoda, kaidah ilmiah, disertai keterampilan penerapannya.
  • Jadwal
    2024-05-06 (13:00 - 16:00)
    2024-05-13 (13:00 - 16:00)
    2024-05-20 (13:00 - 16:00)
    2024-03-27 (08:00 - 11:00)
    2024-02-26 (13:00 - 16:00)
    2024-03-04 (13:00 - 16:00)
    2024-03-11 (13:00 - 16:00)
    2024-03-18 (13:00 - 16:00)
    2024-04-01 (13:00 - 16:00)
    2024-04-08 (13:00 - 16:00)
    2024-04-16 (13:00 - 16:00)
    2024-04-22 (13:00 - 16:00)
    2024-04-29 (13:00 - 16:00)
    2024-02-06 (13:00 - 16:00)
    2024-02-12 (13:00 - 16:00)
    2024-02-19 (13:00 - 16:00)

    Kode SI5222 01
    Lokasi Kampus GA
    Nama Masalah Stabilitas dalam Geoteknik
    SKS 3
    Dosen
  • Prof. Ir. I Wayan Sengara, M.S.EM, Ph.D.
  • Silabus Fundamental dari aliran air dalam media porous, permeabilitas, hukum Darcy, perhitungan tekanan air pori dan gaya aliran, flow net, confined dan unconofined flow, solusi persamaan Laplace, wells, dewatering. Tahanan geser tanah dan lintasan tegangan. Kondisi undrained dan drained, penentuan parameter-parameter kuat geser tanah dari test triaxial (UU, CU, CD). Teori dan konsep analisis pendekatan tegangan total dan efektif dan pemilihan parameter-parameter tanah yang sesuai. Pengaruh lintasan tegangan dan OCR, kondisi-kondisi kritis. Teori dan konsep metoda perhitungan stabilitas lereng dan dinding penahan tanah. Aspek-aspek praktis dari efek aliran air dalam tanah pada stabilitas lereng. Stabilitas lereng terhadap berbagai pembebanan. Aplikasi untuk analisis stabilitas pada konstruksi embankment, galian, dan stabilitas global pada tembok penahan tanah dengan adanya seepage. Berbagai jenis struktur penahan tanah pada galian dalam. Konstruksi bertahap pada desain embankment tanah lunak.
    Metoda Pembelajaran

    REGULER

    Luaran
  • a. Memiliki kemampuan mengembangkan dan terus memperbaharui ilmu pengetahuan dan teknologi di bidang Teknik Sipil yang dipilih dengan cara menguasai dan memahami pendekatan, metoda, kaidah ilmiah, disertai keterampilan penerapannya.
  • c. Memiliki kemampuan untuk mengidentifikasi, memformulasikan, dan menyelesaikan masalah Teknik Sipil (terutama mendefinisikan ruang lingkup masalah) dalam sistem proses yang kompleks.
  • Jadwal
    2024-04-23 (14:00 - 17:00)
    2024-03-25 (08:00 - 11:00)
    2024-02-06 (14:00 - 17:00)
    2024-02-13 (14:00 - 17:00)
    2024-02-20 (14:00 - 17:00)
    2024-02-27 (14:00 - 17:00)
    2024-03-05 (14:00 - 17:00)
    2024-03-12 (14:00 - 17:00)
    2024-03-19 (14:00 - 17:00)
    2024-04-02 (14:00 - 17:00)
    2024-04-09 (14:00 - 17:00)
    2024-04-16 (14:00 - 17:00)
    2024-04-30 (14:00 - 17:00)
    2024-05-07 (14:00 - 17:00)
    2024-05-14 (14:00 - 17:00)
    2024-05-21 (14:00 - 17:00)

    Kode SI6221 01
    Lokasi Kampus GA
    Nama Perbaikan Tanah
    SKS 3
    Dosen
  • Prof. Dr. Ir. Masyhur Irsyam, M.S.E.
  • Endra Susila, S.T, M.T, Ph.D.
  • Dr. Eng. Hasbullah Nawir, S.T, M.T.
  • Ir. Andhika Sahadewa, S.T, M.S.E, Ph.D.
  • Silabus Membahas maksud dan tujuan adanya perbaikan tanah. Mempelajari macam-macam metoda perbaikan tanah yang ada dalam prkatek. Ada 4 tipe perbaikan tanah, yaitu: (1) Secara mekanis, yaitu gilasan, tumbukan dan getaran. Menjelaskan peralatan, spesifikasi dan percobaan kompaksi; (2) Dengan perkuatan menambahkan benda berupa kayu, bambu dan batu, analisis perhitungan; (3) Secara hidrolis dengan pemompaan atau konsolidasi dengan beban dan atau drainase tegak; (4) Dengan menambahkan bahan aditif berupa bahan kimia komersial, antara lain semen, kapur, soil-cement, hardkeep dan soil-crete ex USA, Jepang dan Australia.
    Metoda Pembelajaran

    REGULER

    Luaran
  • Memiliki kemampuan mengembangkan dan terus memperbaharui ilmu pengetahuan dan teknologi di bidang Teknik Sipil yang dipilih dengan cara menguasai dan memahami pendekatan, metoda, kaidah ilmiah, disertai keterampilan penerapannya.
  • Memiliki kemampuan untuk merancang dan melakukan eksperimen atau penelitian di bidang Teknik Sipil, melakukan analisis, serta menginterpretasi dan mempresentasikan data.
  • Memiliki kemampuan untuk mengidentifikasi, memformulasikan, dan menyelesaikan masalah Teknik Sipil (terutama mendefinisikan ruang lingkup masalah) dalam sistem proses yang kompleks.
  • Memiliki kemampuan mengembangkan kinerja profesional yang ditunjukkan dengan ketajaman analisis masalah, keserbacukupan tinjauan, kepaduan pemecahan masalah atau profesi yang serupa.
  • Memiliki kemampuan untuk merancang sistem, proses-proses, ataupun komponen-komponen Teknik Sipil yang kompleks sesuai kebutuhan.
  • Memiliki pengetahuan dan pemahaman yang luas mengenai implikasi dari profesi rekayasa sipil dalam konteks global serta berhubungan secara efektif terhadap isu-isu terkini seperti perkembangan teknologi, dampak lingkungan, dan analisis siklus hidup.
  • Jadwal
    2024-04-03 (10:00 - 13:00)
    2024-02-16 (10:00 - 11:00)
    2024-02-21 (10:00 - 13:00)
    2024-03-26 (08:00 - 11:00)
    2024-05-08 (10:00 - 13:00)
    2024-05-15 (10:00 - 13:00)
    2024-02-07 (10:00 - 13:00)
    2024-02-28 (10:00 - 13:00)
    2024-03-06 (10:00 - 13:00)
    2024-03-13 (10:00 - 13:00)
    2024-03-20 (10:00 - 13:00)
    2024-03-27 (10:00 - 13:00)
    2024-04-10 (10:00 - 13:00)
    2024-04-17 (10:00 - 13:00)
    2024-04-24 (10:00 - 13:00)
    2024-05-01 (10:00 - 13:00)
    2024-05-22 (10:00 - 13:00)

    Kode SI6227 01
    Lokasi Kampus GA
    Nama Mekanika Tanah Tak Jenuh
    SKS 3
    Dosen
  • Sugeng Krisnanto, S.T, M.T, Ph.D.
  • Silabus - Pengenalan kasus-kasus lapangan yang terkait dengan mekanika tanah tak jenuh, hubungan fase-fase tanah (butiran, air, udara dan contractile skin), state variable pada tanah jenuh dan tak jenuh, soil-water characteristic curve (SWCC) dan fungsi permeabilitas, pengukuran suction pada tanah, hukum aliran dalam tanah, pengukuran permeabilitas pada tanah. aliran tunak, parameter-parameter tegangan pori, teori kuat geser, pengukuran paremeter-parameter kuat geser. aliran tak tunak dua dimensi, pengenalan analisis keruntuhan lereng pada saat hujan menggunakan prinsip-prinsip mekanika tanah tak jenuh.
    Metoda Pembelajaran

    REGULER

    Luaran
  • a. Memiliki kemampuan mengembangkan dan terus memperbaharui ilmu pengetahuan dan teknologi di bidang Teknik Sipil yang dipilih dengan cara menguasai dan memahami pendekatan, metoda, kaidah ilmiah, disertai keterampilan penerapannya.
  • b. Memiliki kemampuan untuk merancang dan melakukan eksperimen atau penelitian di bidang Teknik Sipil, melakukan analisis, serta menginterpretasi dan mempresentasikan data.
  • c. Memiliki kemampuan untuk mengidentifikasi, memformulasikan, dan menyelesaikan masalah Teknik Sipil (terutama mendefinisikan ruang lingkup masalah) dalam sistem proses yang kompleks.
  • Jadwal
    2024-02-16 (08:00 - 11:00)
    2024-03-26 (13:00 - 16:00)
    2024-02-07 (13:00 - 16:00)
    2024-02-21 (13:00 - 16:00)
    2024-02-28 (13:00 - 16:00)
    2024-03-06 (13:00 - 16:00)
    2024-03-13 (13:00 - 16:00)
    2024-03-20 (13:00 - 16:00)
    2024-04-03 (13:00 - 16:00)
    2024-04-17 (13:00 - 16:00)
    2024-04-24 (13:00 - 16:00)
    2024-05-01 (13:00 - 16:00)
    2024-05-08 (13:00 - 16:00)
    2024-05-15 (13:00 - 16:00)
    2024-05-22 (13:00 - 16:00)

    Kode SI5253 01
    Lokasi Kampus GA
    Nama Perancangan dan Analisis Operasional Konstruksi
    SKS 3
    Dosen
  • Prof. Ir. Muhamad Abduh, M.T, Ph.D.
  • Budi Hasiholan, S.T., M.Eng., Ph.D.
  • Silabus Matakuliah ini mengeksplorasi proses dan teknik yang digunakan dalam mengelola kegiatan konstruksi pada tingkat operasi di lapangan. Pengertian mengenai proses konstruksi beserta teknologi yang mendukungnya serta proses perancangan dan hal-hal yang perlu diperhatikan untuk meningkatkan produktivitas di bahas dalam kuliah ini. Teknik pemodelan kegiatan operasi yang digunakan seperti teknik line of balance, queueing theory, CYCLONE, dan simulasi digunakan untuk menganalisa kegiatan operasi yang bersangkutan. Pada akhir perkuliahan mahasiswa akan melaksanakan sebuah tugas besar secara mandiri untuk menunjukkan kemampuan masing-masing dalam merencanakan dan menganalisa suatu operasi konstruksi yang dipilih.
    Metoda Pembelajaran

    REGULER

    Luaran
  • a. Memiliki kemampuan mengembangkan dan terus memperbaharui ilmu pengetahuan dan teknologi di bidang Teknik Sipil yang dipilih dengan cara menguasai dan memahami pendekatan, metoda, kaidah ilmiah, disertai keterampilan penerapannya.
  • b. Memiliki kemampuan untuk merancang dan melakukan eksperimen atau penelitian di bidang Teknik Sipil, melakukan analisis, serta menginterpretasi dan mempresentasikan data.
  • c. Memiliki kemampuan untuk mengidentifikasi, memformulasikan, dan menyelesaikan masalah Teknik Sipil (terutama mendefinisikan ruang lingkup masalah) dalam sistem proses yang kompleks.
  • e. Memiliki kemampuan untuk merancang sistem, proses-proses, ataupun komponen-komponen Teknik Sipil yang kompleks sesuai kebutuhan.
  • Jadwal
    2024-04-16 (10:45 - 12:45)
    2024-03-23 (10:00 - 12:00)
    2024-03-28 (08:00 - 11:00)
    2024-03-04 (13:00 - 16:00)
    2024-03-19 (10:30 - 12:30)
    2024-02-05 (13:00 - 16:00)
    2024-02-13 (13:00 - 16:00)
    2024-02-20 (10:30 - 12:45)
    2024-02-26 (13:00 - 16:00)
    2024-03-04 (13:00 - 16:00)
    2024-04-01 (13:00 - 16:00)
    2024-04-19 (07:00 - 10:00)
    2024-04-22 (13:00 - 16:00)
    2024-04-29 (13:00 - 16:00)
    2024-05-06 (13:00 - 16:00)
    2024-05-13 (13:00 - 16:00)
    2024-05-20 (13:00 - 16:00)

    Kode SI6244 01
    Lokasi Kampus GA
    Nama Ekonometrik dalam Rekayasa Transportasi
    SKS 3
    Dosen
  • Ir. R. Sony Sulaksono Wibowo, M.T, Ph.D.
  • Dr. Eng. Widyarini Weningtyas, S.T, M.T.
  • Silabus Pendahuluan; Basic regression analysis; Single-equation regression models; Advance topic: Multi-equation models dan time series models; Discrete variable models; Choice data pada discrete models, Pengumpulan dan kompilasi serta analisis choice data; Advance topic: Modelling with limited data, Mixed logit model; Ordered logic model, Nested logit model; dan Studi2 kasus
    Metoda Pembelajaran

    REGULER

    Luaran
  • a. Memiliki kemampuan mengembangkan dan terus memperbaharui ilmu pengetahuan dan teknologi di bidang Teknik Sipil yang dipilih dengan cara menguasai dan memahami pendekatan, metoda, kaidah ilmiah, disertai keterampilan penerapannya.
  • b. Memiliki kemampuan untuk merancang dan melakukan eksperimen atau penelitian di bidang Teknik Sipil, melakukan analisis, serta menginterpretasi dan mempresentasikan data.
  • Jadwal
    2024-03-25 (08:00 - 11:00)
    2024-04-22 (07:30 - 10:00)
    2024-02-05 (07:30 - 10:00)
    2024-02-12 (07:30 - 10:00)
    2024-02-19 (07:30 - 10:00)
    2024-02-26 (07:30 - 10:00)
    2024-03-04 (07:30 - 10:00)
    2024-03-11 (07:30 - 10:00)
    2024-03-18 (07:30 - 10:00)
    2024-04-01 (07:30 - 10:00)
    2024-04-08 (07:30 - 10:00)
    2024-04-17 (10:00 - 12:00)
    2024-04-29 (07:30 - 10:00)
    2024-05-06 (07:30 - 10:00)
    2024-05-13 (07:30 - 10:00)
    2024-05-20 (07:30 - 10:00)
    Mata Kuliah Prasyarat
  • SI5101 Analisis Rekayasa
    Metoda-metoda analisis dan optimasi yang banyak digunakan dalam Bidang Teknik Sipil

  • Kode SI5241 01
    Lokasi Kampus GA
    Nama Model Simulasi Sistem Transportasi
    SKS 3
    Dosen
  • Dr. Russ Bona Frazila, S.T, M.T.
  • Taufiq Suryo Nugroho, S.T., M.T., Ph.D.
  • Silabus Pembuatan algoritma, teori pemrograman terstruktur, perancangan arsitektur program, bagan alir, struktur program, teori dasar simulasi, pemrograman simulasi, aplikasi simulasi dalam transportasi, pemahaman database, pembentukan database dan contoh program
    Metoda Pembelajaran

    REGULER

    Luaran
  • a. Memiliki kemampuan mengembangkan dan terus memperbaharui ilmu pengetahuan dan teknologi di bidang Teknik Sipil yang dipilih dengan cara menguasai dan memahami pendekatan, metoda, kaidah ilmiah, disertai keterampilan penerapannya.
  • Jadwal
    2024-02-12 (10:00 - 12:00)
    2024-03-18 (10:00 - 12:00)
    2024-04-29 (10:00 - 12:00)
    2024-03-25 (13:00 - 16:00)
    2024-02-05 (10:00 - 12:00)
    2024-02-19 (10:00 - 12:00)
    2024-02-26 (10:00 - 12:00)
    2024-03-04 (10:00 - 12:00)
    2024-03-11 (10:00 - 12:00)
    2024-04-01 (10:00 - 12:00)
    2024-04-08 (10:00 - 12:00)
    2024-04-15 (10:00 - 12:00)
    2024-04-22 (10:00 - 12:00)
    2024-05-06 (10:00 - 12:00)
    2024-05-13 (10:00 - 12:00)
    2024-05-20 (10:00 - 12:00)

    Kode SI5242 01
    Lokasi Kampus GA
    Nama Rekayasa Lalu lintas Lanjut
    SKS 3
    Dosen
  • Prof. Ir. Ade Sjafruddin, M.Sc., Ph.D.
  • Dr. Aine Kusumawati, S.T, M.T.
  • Dr. Eng. Widyarini Weningtyas, S.T, M.T.
  • Silabus Mata kuliah ini membahas karakteristik mikroskopik dan makroskopik arus, kecepatan, dan kerapatan lalu lintas; model hubungan arus-kecepatan-kerapatan; teori gelombang kejut; jenis simpang, pertimbangan pemilihan simpang,cara pengaturan simpang, teori penerimaan gap; prinsip perancangan dan analisis kinerja simpang bersinyal; perencanaan survei,metoda survei volume lalu lintas,metoda survei kecepatan, waktu tempuh, dan waktu/jarak antara, survey tundaan dan antrian, survey arus jenuh pada simpang; studi parkir dan bangkitan lalu lintas; perencanaan rambu , marka, dan penerangan jalan; konsep kapasitas, analisis kapasitas dan kinerja simpang tak bersinyal, bagian jalinan, ruas jalan perkotaan, ruas jalan antar kota, dan ruas jalan bebas hambatan, sistem transportasi berkelanjutan.
    Metoda Pembelajaran

    REGULER

    Luaran
  • a. Memiliki kemampuan mengembangkan dan terus memperbaharui ilmu pengetahuan dan teknologi di bidang Teknik Sipil yang dipilih dengan cara menguasai dan memahami pendekatan, metoda, kaidah ilmiah, disertai keterampilan penerapannya.
  • b. Memiliki kemampuan untuk merancang dan melakukan eksperimen atau penelitian di bidang Teknik Sipil, melakukan analisis, serta menginterpretasi dan mempresentasikan data.
  • e. Memiliki kemampuan untuk merancang sistem, proses-proses, ataupun komponen-komponen Teknik Sipil yang kompleks sesuai kebutuhan
  • Jadwal
    2024-05-14 (14:00 - 16:00)
    2024-02-13 (13:00 - 16:00)
    2024-03-27 (08:30 - 11:00)
    2024-05-22 (08:00 - 09:00)
    2024-02-07 (08:00 - 11:00)
    2024-02-27 (13:00 - 16:00)
    2024-03-05 (13:00 - 16:00)
    2024-04-02 (08:30 - 11:00)
    2024-04-16 (10:00 - 12:00)
    2024-04-23 (14:00 - 16:00)
    2024-04-30 (14:00 - 16:00)
    2024-05-07 (14:00 - 16:00)
    2024-05-21 (14:00 - 16:00)
    2024-03-13 (08:00 - 11:00)
    2024-03-19 (08:30 - 11:30)
    2024-04-03 (08:30 - 11:00)
    2024-04-17 (08:00 - 09:00)
    2024-04-24 (08:00 - 09:00)
    2024-05-08 (08:00 - 09:00)
    2024-05-15 (08:00 - 09:00)

    Kode SI5243 01
    Lokasi Kampus GA
    Nama Sistem Transportasi Perkotaan Berkelanjutan
    SKS 3
    Dosen
  • Ir. R. Sony Sulaksono Wibowo, M.T, Ph.D.
  • Dr. Eng. Widyarini Weningtyas, S.T, M.T.
  • Silabus Gambaran umum mengenai sistem angkutan umum, termasuk klasifikasi sarana dan prasarana serta penentuan kebutuhan. Perencanaan jaringan, halte, terminal dan sistem operasi. Analisis ekonomi dan finansial serta metoda pemilihan sistem angkutan umum, masalah kelembagaan serta pengembangan sistem dan pendukung kinerja.
    Metoda Pembelajaran

    REGULER

    Luaran
  • c. Memiliki kemampuan untuk mengidentifikasi, memformulasikan, dan menyelesaikan masalah Teknik Sipil (terutama mendefinisikan ruang lingkup masalah) dalam sistem proses yang kompleks.
  • d. Memiliki kemampuan mengembangkan kinerja profesional yang ditunjukkan dengan ketajaman analisis masalah, keserbacukupan tinjauan, kepaduan pemecahan masalah atau profesi yang serupa.
  • f. Memiliki pengetahuan dan pemahaman yang luas mengenai implikasi dari profesi rekayasa sipil dalam konteks global serta berhubungan secara efektif terhadap isu-isu terkini seperti perkembangan teknologi, dampak lingkungan, dan analisis siklus hidup.
  • Jadwal
    2024-05-20 (15:00 - 18:00)
    2024-04-01 (09:00 - 12:00)
    2024-04-15 (15:00 - 18:00)
    2024-02-05 (15:00 - 18:00)
    2024-03-04 (15:00 - 18:00)
    2024-02-12 (15:00 - 18:00)
    2024-02-19 (15:00 - 18:00)
    2024-02-26 (15:00 - 18:00)
    2024-03-11 (15:00 - 18:00)
    2024-03-18 (15:00 - 18:00)
    2024-04-05 (09:00 - 11:00)
    2024-04-22 (15:00 - 18:00)
    2024-04-29 (15:00 - 18:00)
    2024-05-06 (15:00 - 18:00)
    2024-05-13 (15:00 - 18:00)

    Kode SI6241 01
    Lokasi Kampus GA
    Nama Rekayasa Terminal
    SKS 3
    Dosen
  • Ir. R. Sony Sulaksono Wibowo, M.T, Ph.D.
  • Dr. Eng., Ir. Febri Zukhruf, S.T, M.T.
  • Silabus Karakteristik terminal transportasi; pengertian dan posisi terminal dalam transportasi angkutan barang dan penumpang; terminal sebagai suatu proses; fungsi dan fasilitas pada terminal; main features pada perencanaan terminal; isu-isu penting pada terminal; jenis jenis terminal (darat, laut, udara); sistem terminal multimoda; proses, fungsi, dan fasilitas, pada masing-masing terminal; sistem antrian pada terminal; sistem parkir pada terminal; karekteristik akses pada terminal; peran moda berjalan pada terminal.
    Metoda Pembelajaran

    REGULER

    Luaran
  • c. Memiliki kemampuan untuk mengidentifikasi, memformulasikan, dan menyelesaikan masalah Teknik Sipil (terutama mendefinisikan ruang lingkup masalah) dalam sistem proses yang kompleks.
  • e. Memiliki pengetahuan dan pemahaman yang luas mengenai implikasi dari profesi rekayasa sipil dalam konteks global serta berhubungan secara efektif terhadap isu-isu terkini seperti perkembangan teknologi, dampak lingkungan, dan analisis siklus hidup
  • Jadwal
    2024-04-08 (13:00 - 16:00)
    2024-04-22 (13:00 - 16:00)
    2024-03-08 (08:00 - 11:00)
    2024-03-28 (08:00 - 11:00)
    2024-03-11 (13:00 - 16:00)
    2024-03-18 (13:00 - 16:00)
    2024-04-01 (13:00 - 16:00)
    2024-02-05 (13:00 - 16:00)
    2024-02-12 (13:00 - 16:00)
    2024-02-19 (13:00 - 16:00)
    2024-02-26 (13:00 - 16:00)
    2024-04-15 (13:00 - 16:00)
    2024-04-29 (13:00 - 16:00)
    2024-05-06 (13:00 - 16:00)
    2024-05-13 (13:00 - 16:00)
    2024-05-20 (13:00 - 16:00)

    Kode SI6042 01
    Lokasi Kampus GA
    Nama Topik Khusus Rekayasa Transportasi
    SKS 3
    Dosen
  • Prof. Dr. Ir. Bambang Sugeng Subagio, D.E.A.
  • Prof. Ir. Ade Sjafruddin, M.Sc., Ph.D.
  • Silabus Semua aspek mengenai rekayasa transportasi, mulai dari perencanaan, desain, tarif, dan lain sebagainya termasuk peraturan-perundangan terkait.
    Metoda Pembelajaran

    REGULER

    Luaran
  • c. Memiliki kemampuan untuk mengidentifikasi, memformulasikan, dan menyelesaikan masalah Teknik Sipil (terutama mendefinisikan ruang lingkup masalah) dalam sistem proses yang kompleks.
  • d. Memiliki kemampuan mengembangkan kinerja profesional yang ditunjukkan dengan ketajaman analisis masalah, keserbacukupan tinjauan, kepaduan pemecahan masalah atau profesi yang serupa.
  • e. Memiliki kemampuan untuk merancang sistem, proses-proses, ataupun komponen-komponen Teknik Sipil yang kompleks sesuai kebutuhan.
  • f. Memiliki pengetahuan dan pemahaman yang luas mengenai implikasi dari profesi rekayasa sipil dalam konteks global serta berhubungan secara efektif terhadap isu-isu terkini seperti perkembangan teknologi, dampak lingkungan, dan analisis siklus hidup
  • Jadwal
    2024-03-28 (10:00 - 12:30)
    2024-03-07 (08:00 - 11:00)
    2024-02-15 (10:00 - 12:30)
    2024-02-22 (08:00 - 11:00)
    2024-02-29 (10:00 - 12:30)
    2024-03-14 (10:00 - 12:30)
    2024-03-21 (10:00 - 12:30)
    2024-04-04 (08:00 - 11:00)
    2024-04-11 (08:00 - 11:00)
    2024-04-18 (08:00 - 11:00)
    2024-04-25 (08:00 - 11:00)
    2024-05-02 (08:00 - 11:00)
    2024-05-09 (08:00 - 11:00)
    2024-05-16 (08:00 - 11:00)
    2024-05-23 (08:00 - 11:00)

    Kode SI5251 01
    Lokasi Kampus GA
    Nama Aspek Hukum & Manajemen Kontrak
    SKS 3
    Dosen
  • Prof. Dr. Ir. Rizal Z. Tamin
  • Prof. Ir. Biemo Woerjanto Soemardi, M.S.E, Ph.D.
  • Silabus Kuliah ini merupakan kuliah tingkat lanjut pada bidang manajemen konstruksi yang membahas berbagai isu dan praktek hukum yang berkaitan dengan kontrak konstruksi. Kuliah ini bertujuan memberikan pengetahuan dan pemahaman tentang berbagai produk hukum nasional yang berkaitan dengan pelaksanaan kegiatan konstruksi, seperti hukum perikatan, UU no 18 tahun 1999 serta instrumen legal nasional lainnya. Pada kuliah ini mahasiswa juga akan dikenalkan dan diberi pemahaman terhadap karakteristik teknis dari berbagai metoda pengadaan, serta konsekuensi penggunaannya ditinjau dari sisi praktis dan risikonya. Bagian terbesar dari kuliah ini membahas ketentuan-ketentuan dalam kontrak konstruksi, mulai dari persiapan kontrak, hingga penyelesaian kontrak dan penyelesaian perselisihan. Selain isu-isu hukum konstruksi nasional, mahasiswa juga akan diperkenalkan dan diberi pemahaman terhadap standar kontrak internasional seperti FIDIC, EJCJD dsb. Bagian lain kuliah ini juga membahas berbagai isu yang yang berkaitan dengan proses pengadaan konstruksi yang berikaitan dengan praktek-praktek pengadaan di lingkungan internasional seperti yang dilakukan oleh the World Bank atau ADB.
    Metoda Pembelajaran

    REGULER

    Luaran
  • d. Memiliki pengetahuan dan pemahaman yang luas mengenai implikasi dari profesi rekayasa sipil dalam konteks global serta berhubungan secara efektif terhadap isu-isu terkini seperti perkembangan teknologi, dampak lingkungan, dan analisis siklus hidup.
  • f. Memiliki pengetahuan dan pemahaman yang luas mengenai implikasi dari profesi rekayasa sipil dalam konteks global serta berhubungan secara efektif terhadap isu-isu terkini seperti perkembangan teknologi, dampak lingkungan, dan analisis siklus hidup
  • Jadwal
    2024-03-15 (07:00 - 12:00)
    2024-03-25 (08:00 - 11:00)
    2024-05-20 (09:00 - 12:00)
    2024-02-05 (09:00 - 12:00)
    2024-02-12 (09:00 - 12:00)
    2024-02-19 (09:00 - 12:00)
    2024-02-26 (09:00 - 12:00)
    2024-03-04 (09:00 - 12:00)
    2024-03-11 (09:00 - 12:00)
    2024-03-18 (09:00 - 12:00)
    2024-04-01 (09:00 - 12:00)
    2024-04-15 (09:00 - 12:00)
    2024-04-22 (09:00 - 12:00)
    2024-04-29 (09:00 - 12:00)
    2024-05-06 (09:00 - 12:00)
    2024-05-13 (09:00 - 12:00)

    Kode SI5252 01
    Lokasi Kampus GA
    Nama Rekayasa Biaya Konstruksi
    SKS 3
    Dosen
  • Prof. Ir. Biemo Woerjanto Soemardi, M.S.E, Ph.D.
  • Dr. Ir. Ima Fatima, M.Eng.
  • Eliza Rosmaya Puri, S.T, M.T, Ph.D.
  • Silabus Dalam kuliah ini mahasiswa akan dikenalkan kepada konsep dan aplikasi pengelolaan biaya dan keuangan dalam lingkungan perusahaan dan proyek-proyek konstruksi. Kuliah ini mencakup konsep pendanaan dan pembiayaan, identifikasi dan klasifikasi biaya dan sumber-sumber pendanaan, penganggaran, pemantauan dan pengendalian biaya, akuntansi manajerial dan akuntansi proyek, serta analisis dan interpretasi laporan keuangan perusahaan dan proyek-proyek konstruksi. Dalam matakuliah ini mahasiswa akan diajarkan bagaimana melakukan estimasi dan menyusun anggaran biaya konstruksi, menyusun laporan akuntasi proyek, dan melakukan analisis terhadap laporan keuangan proyek konstruksi. Di tingkat proyek, mahasiswa akan diajarkan pada prenggunaan perangkat manajemen modern seperti aplikasi konsep earned value. Di tingkat perusahaan mahasiswa akan diberi pengetahuan dan pemahamkan tentang peran penting dari fungsi manajemen keuangan. Kuliah ini juga membahas berbagai aplikasi manajemen biaya modern yang umum digunakan di lingkungan bidang manufakturing dan jasa lainnya, seperti activity-based costing, dan bagaimana menerapkannya dalam lingkungan industri konstruksi. Pada kuliah ini mahasiswa juga dilatih untuk menggunakan perangkat lunak komersial perencanaan dan pengendalian biaya.
    Metoda Pembelajaran

    REGULER

    Luaran
  • a. Memiliki kemampuan mengembangkan dan terus memperbaharui ilmu pengetahuan dan teknologi di bidang Teknik Sipil yang dipilih dengan cara menguasai dan memahami pendekatan, metoda, kaidah ilmiah, disertai keterampilan penerapannya.
  • d. Memiliki kemampuan mengembangkan kinerja profesional yang ditunjukkan dengan ketajaman analisis masalah, keserbacukupan tinjauan, kepaduan pemecahan masalah atau profesi yang serupa.
  • Jadwal
    2024-05-01 (08:00 - 10:00)
    2024-02-27 (08:00 - 10:30)
    2024-03-27 (13:00 - 16:00)
    2024-03-13 (08:00 - 11:30)
    2024-02-06 (08:00 - 10:00)
    2024-02-13 (08:00 - 10:30)
    2024-02-20 (08:00 - 10:30)
    2024-03-05 (08:00 - 10:00)
    2024-03-19 (08:00 - 10:30)
    2024-04-02 (08:00 - 10:00)
    2024-04-16 (08:00 - 10:00)
    2024-04-23 (08:00 - 10:30)
    2024-04-30 (08:00 - 10:00)
    2024-05-07 (08:00 - 10:00)
    2024-05-14 (08:00 - 10:00)
    2024-05-21 (08:00 - 10:00)
    2024-02-07 (09:30 - 11:00)
    2024-02-28 (08:00 - 10:00)
    2024-03-20 (08:00 - 10:00)
    2024-05-08 (08:00 - 10:00)
    2024-05-15 (08:00 - 10:00)
    2024-05-22 (08:00 - 10:00)

    Kode SI6252 01
    Lokasi Kampus GA
    Nama Manajemen SDM Dalam Industri Konstruksi
    SKS 3
    Dosen
  • Prof. Ir. Biemo Woerjanto Soemardi, M.S.E, Ph.D.
  • Dr. Ir. Ima Fatima, M.Eng.
  • Silabus Kuliah ini merupakan kuliah tingkat lanjut pada bidang manajemen konstruksi yang membahas berbagai aspek pengelolaan sumberdaya manusia di lingkungan industri konstruksi di tingkat perusahaan atau pun proyek. Lingkup bahasan dalam mata kuliah ini mencakup pengelolaan sumber daya manusia pada proyek konstruksi, rekrutmen, seleksi, orientasi, pelatihan, dan pengembangan sumber daya manusia, motivasi, pengarahan, sistem informasi dan komunikasi, kepemimpinan, pengembangan kerjasama team dalam proyek konstruksi, manajemen konflik, hubungan kerja industrial, kegiatan konstruksi berbasis pekerja, dan kajian terhadap aplikasi mekanisme labor-based construction.
    Metoda Pembelajaran

    REGULER

    Luaran
  • d. Memiliki kemampuan untuk merancang sistem, proses-proses, ataupun komponen-komponen Teknik Sipil yang kompleks sesuai kebutuhan.
  • f. Memiliki pengetahuan dan pemahaman yang luas mengenai implikasi dari profesi rekayasa sipil dalam konteks global serta berhubungan secara efektif terhadap isu-isu terkini seperti perkembangan teknologi, dampak lingkungan, dan analisis siklus hidup
  • Jadwal
    2024-02-15 (08:00 - 10:30)
    2024-02-07 (13:15 - 15:30)
    2024-03-21 (08:00 - 11:00)
    2024-02-21 (08:00 - 10:30)
    2024-04-02 (11:00 - 13:00)
    2024-03-25 (13:00 - 16:00)
    2024-02-28 (13:00 - 15:30)
    2024-03-06 (08:00 - 11:00)
    2024-04-24 (08:00 - 10:30)
    2024-03-13 (11:30 - 13:30)
    2024-03-29 (13:00 - 16:00)
    2024-05-03 (13:00 - 16:00)
    2024-05-10 (13:00 - 16:00)
    2024-05-17 (13:00 - 16:00)
    2024-05-24 (13:00 - 16:00)

    Kode SI6251 01
    Lokasi Kampus GA
    Nama Keselamatan Konstruksi
    SKS 3
    Dosen
  • Prof. Dr. Ir. Rizal Z. Tamin
  • Dr. Ir. Ima Fatima, M.Eng.
  • Dr. Iris Mahani, S.T, M.T.
  • Silabus Pada kuliah ini, mahasiswa diperkenalkan kepada aspek keselamatan dan kesehatan kerja (K3) khususnya dalam pelaksanaan proyek konstruksi. Di samping aspek biaya, mutu, dan jadwal, aspek K3 perlu menjadi salah satu pertimbangan yang terintegrasi dengan perencanaan dan pelaksanaan proyek konstruksi karena memiliki risiko yang cukup tinggi. Topik bahasan mencakup: pengertian dasar K3 khususnya dalam penyelenggaraan proyek konstruksi; statistik dan karakteristik K3 konstruksi, konsekuensi K3 konstruksi (cacat, kematian, biaya langsung, biaya tidak langsung); peraturan-peraturan K3 dan Jaminan Sosial Tenaga Kerja (Jamsostek) yang berlaku di Indonesia; tinjauan pedoman K3 konstruksi di luar negeri; konsep penyusunan sistem manajemen K3 (SMK3) konstruksi di tingkat perusahaan dan di tingkat proyek. Kuliah ini akan dilengkapi dengan kuliah tamu dari perusahaan konstruksi yang mempresentasikan pengalaman nyata di lapangan mengenai SMK3. Mahasiswa juga akan diberikan tugas besar penyusunan SMK3 untuk perusahaan atau proyek konstruksi sebagai studi kasus.
    Metoda Pembelajaran

    REGULER

    Luaran
  • d. Memiliki kemampuan untuk merancang sistem, proses-proses, ataupun komponen-komponen Teknik Sipil yang kompleks sesuai kebutuhan.
  • f. Memiliki pengetahuan dan pemahaman yang luas mengenai implikasi dari profesi rekayasa sipil dalam konteks global serta berhubungan secara efektif terhadap isu-isu terkini seperti perkembangan teknologi, dampak lingkungan, dan analisis siklus hidup
  • Jadwal
    2024-03-27 (08:00 - 11:00)
    2024-02-06 (13:00 - 16:00)
    2024-02-13 (13:00 - 16:00)
    2024-02-20 (13:00 - 16:00)
    2024-02-27 (13:00 - 16:00)
    2024-03-05 (13:00 - 16:00)
    2024-03-12 (13:00 - 16:00)
    2024-03-19 (13:00 - 16:00)
    2024-04-02 (13:00 - 16:00)
    2024-04-09 (13:00 - 16:00)
    2024-04-16 (13:00 - 16:00)
    2024-04-23 (13:00 - 16:00)
    2024-04-30 (13:00 - 16:00)
    2024-05-07 (13:00 - 16:00)
    2024-05-14 (13:00 - 16:00)
    2024-05-21 (13:00 - 16:00)

    Kode SI6051 01
    Lokasi Kampus GA
    Nama Topik Khusus MRK
    SKS 3
    Dosen
  • Prof. Ir. Muhamad Abduh, M.T, Ph.D.
  • Budi Hasiholan, S.T., M.Eng., Ph.D.
  • Silabus Matakuliah ini dirancang untuk menampung pembahasan berbagai topik yang rinciannya tergantung pada minat, kebutuhan dan kekinian perkembangan ilmu dan praktek di bidang manajemen dan rekayasa konstruksi. Kuliah ini menekankan peran aktif mahasiswa dalam mencari informasi, melakukan analisis dan mempresentasikan hasil yang berkaitan dengan topik yang dibahas.
    Metoda Pembelajaran

    REGULER

    Luaran
  • c. Memiliki kemampuan untuk mengidentifikasi, memformulasikan, dan menyelesaikan masalah Teknik Sipil (terutama mendefinisikan ruang lingkup masalah) dalam sistem proses yang kompleks.
  • d. Memiliki kemampuan mengembangkan kinerja profesional yang ditunjukkan dengan ketajaman analisis masalah, keserbacukupan tinjauan, kepaduan pemecahan masalah atau profesi yang serupa.
  • e. Memiliki kemampuan untuk merancang sistem, proses-proses, ataupun komponen-komponen Teknik Sipil yang kompleks sesuai kebutuhan.
  • f. Memiliki pengetahuan dan pemahaman yang luas mengenai implikasi dari profesi rekayasa sipil dalam konteks global serta berhubungan secara efektif terhadap isu-isu terkini seperti perkembangan teknologi, dampak lingkungan, dan analisis siklus hidup.
  • Jadwal
    2024-02-07 (13:00 - 16:00)
    2024-02-14 (13:00 - 16:00)
    2024-02-21 (13:00 - 16:00)
    2024-02-28 (13:00 - 16:00)
    2024-03-06 (13:00 - 16:00)
    2024-03-13 (13:00 - 16:00)
    2024-03-20 (13:00 - 16:00)
    2024-03-27 (13:00 - 16:00)
    2024-04-03 (13:00 - 16:00)
    2024-04-10 (13:00 - 16:00)
    2024-04-17 (13:00 - 16:00)
    2024-04-24 (13:00 - 16:00)
    2024-05-01 (13:00 - 16:00)
    2024-05-08 (13:00 - 16:00)
    2024-05-15 (13:00 - 16:00)
    2024-05-22 (13:00 - 16:00)

    Kode SI5098 02
    Lokasi Kampus GA
    Nama Metodologi Penelitian
    SKS 3
    Dosen
  • Prof. Ir. I Wayan Sengara, M.S.EM, Ph.D.
  • Ir. Erza Rismantojo, MSCE, Ph.D
  • Sugeng Krisnanto, S.T, M.T, Ph.D.
  • Dr.-Ing. Ir. Ediansjah Zulkifli, S.T., M.T.
  • Silabus Kuliah ini merupakan kuliah pascasarjana yang memberikan kerangka kerja bagi penyusunan rencana dan pelaksanaan proses kegiatan ilmiah. Dalam kuliah ini mahasiswa akan dikenalkan dengan berbagai konsep pengembangan keilmuan dan kegiatan ilmiah yang bersumber pada penelitian ilmiah. Mahasiswa juga akan dikenalkan kepada berbagai pendekatan dan metoda penelitian ilmiah, dari berbagai sisi spektrum kelilmuan, mulai ilmu-ilmu sosial hingga ilmu rekayasa. Kuliah ini juga membahas beberapa aspek penting yang berkaitan dengan penelitian sebagai kegiatan ilmiah, seperti diseminasi dan etika penelitian. Pada kuliah ini mahasiswa juga disiapkan untuk menyusun proposal penelitian sebagai bagian awal dari kegiatan penyusunan tesis dan disertasinya.
    Metoda Pembelajaran

    REGULER

    Luaran
  • b. Memiliki kemampuan untuk merancang dan melakukan eksperimen atau penelitian di bidang Teknik Sipil, melakukan analisis, serta menginterpretasi dan mempresentasikan data.
  • c. Memiliki kemampuan untuk mengidentifikasi, memformulasikan, dan menyelesaikan masalah Teknik Sipil (terutama mendefinisikan ruang lingkup masalah) dalam sistem proses yang kompleks.
  • d. Memiliki kemampuan mengembangkan kinerja profesional yang ditunjukkan dengan ketajaman analisis masalah, keserbacukupan tinjauan, kepaduan pemecahan masalah atau profesi yang serupa.
  • f. Memiliki pengetahuan dan pemahaman yang luas mengenai implikasi dari profesi rekayasa sipil dalam konteks global serta berhubungan secara efektif terhadap isu-isu terkini seperti perkembangan teknologi, dampak lingkungan, dan analisis siklus hidup
  • Jadwal
    2024-02-10 (08:00 - 11:00)
    2024-02-18 (14:00 - 17:00)
    2024-02-29 (08:00 - 11:00)
    2024-04-27 (08:00 - 11:00)
    2024-05-11 (08:00 - 11:00)
    2024-05-25 (08:00 - 11:00)
    2024-05-02 (08:00 - 11:00)
    2024-04-18 (08:00 - 11:00)
    2024-03-26 (13:00 - 16:00)
    2024-03-01 (13:30 - 16:00)
    2024-03-02 (08:00 - 11:00)
    2024-04-06 (08:00 - 11:00)
    2024-05-16 (08:00 - 11:00)

    Kode SI6223 01
    Lokasi Kampus GA
    Nama Metode Elemen Hingga
    SKS 3
    Dosen
  • Patria Kusumaningrum, S.T, Ph.D.
  • Silabus - Pengenalan, pemahaman dan penggunaan metoda elemen hingga termasuk penyusunan program komputer. Metoda elemen hingga berbasis perpindahan, elemen linier; elemen isoparametrik, elemen garis dan bidang, Gauss quadrature, elemen solid; aplikasi dalam berbagai masalah mekanika struktur : balok, pelat, plane-strain, solid; transformasi koordinat; aspek-aspek pemodelan dan numerik; metoda residu berbobot, metode kolokasi, least square, Galerkin; masalah non-linier pada bahan dan geometri, formulasi matriks, metode iterasi; aplikasi pada masalah dinamik, matrik massa dan redaman, frekuensi alami, nilai eigen, respon dinamik.
    Metoda Pembelajaran

    HYBRID

    Luaran
  • a. Memiliki kemampuan mengembangkan dan terus memperbaharui ilmu pengetahuan dan teknologi di bidang Teknik Sipil yang dipilih dengan cara menguasai dan memahami pendekatan, metoda, kaidah ilmiah, disertai keterampilan penerapannya.
  • Jadwal
    2024-04-01 (13:00 - 16:00)
    2024-05-14 (07:00 - 10:00)
    2024-05-21 (07:00 - 10:00)
    2024-02-06 (08:00 - 09:00)
    2024-04-30 (07:00 - 10:00)
    2024-05-07 (07:00 - 10:00)
    2024-02-07 (13:00 - 16:00)
    2024-02-21 (08:00 - 10:00)
    2024-02-28 (08:00 - 10:00)
    2024-04-17 (08:00 - 10:00)
    2024-04-24 (08:00 - 10:00)
    2024-05-01 (08:00 - 10:00)
    2024-05-08 (08:00 - 10:00)
    2024-05-15 (08:00 - 10:00)
    2024-05-22 (08:00 - 10:00)
    2024-02-13 (08:00 - 09:00)
    2024-02-20 (07:00 - 10:00)
    2024-02-27 (07:00 - 10:00)
    2024-03-05 (07:00 - 10:00)
    2024-03-06 (08:00 - 10:00)
    2024-03-12 (07:00 - 10:00)
    2024-03-13 (08:00 - 10:00)
    2024-03-19 (07:00 - 10:00)
    2024-04-02 (07:00 - 10:00)
    2024-04-09 (07:00 - 10:00)
    2024-04-10 (08:00 - 10:00)
    2024-04-16 (07:00 - 10:00)
    2024-04-23 (07:00 - 10:00)

    Kode SI5221 01
    Lokasi Kampus GA
    Nama Rekayasa Pondasi Lanjut
    SKS 3
    Dosen
  • Prof. Dr. Ir. Masyhur Irsyam, M.S.E.
  • Ir. Andhika Sahadewa, S.T, M.S.E, Ph.D.
  • Dayu Apoji, S.T, M.T, M.Sc.
  • Silabus Tinjauan ulang mekanika tanah, penyelidikan tanah di lapangan dan laboratorium, konsep kuat perlu (strength requirements) dan mampu layan (service-ability), reliability dan risk analysis. Fondasi dangkal rakit dan basement, teori daya dukung, faktor beban, reduksi daya dukung, angka keamanan, penurunan elastik, konsolidasi, penurunan rangkak, penggunaan data SPT dan CPT, teori subgrade reaction, interaksi tanah-fondasi-struktur, metode elemen batas serta elemen hingga, aspek perencanaan dan pelaksanaan fondasi rakit dan basement, metode elemen hingga, dewatering. Fondasi tiang, jenis-jenisnya, metode Meyerhoff, Vesic, SPT, CPT, API dalam menetapkan daya dukung aksial fondasi tiang, faktor beban, reduksi daya dukung kelompok tiang, angka keamanan, metode dinamik untuk penetapan daya dukung fondasi dalam, uji beban, daya dukung lateral fondasi tiang, deformasi aksial dan lateral fondasi tiang, metode alih beban, t-z, q-z dan p-y, deformasi kelompok tiang, perilaku fondasi tiang terhadap beban siklik dan gempa, aspek perencanaan dan pelaksanaan fondasi dalam.
    Metoda Pembelajaran

    REGULER

    Luaran
  • a. Memiliki kemampuan mengembangkan dan terus memperbaharui ilmu pengetahuan dan teknologi di bidang Teknik Sipil yang dipilih dengan cara menguasai dan memahami pendekatan, metoda, kaidah ilmiah, disertai keterampilan penerapannya.
  • c. Memiliki kemampuan untuk mengidentifikasi, memformulasikan, dan menyelesaikan masalah Teknik Sipil (terutama mendefinisikan ruang lingkup masalah) dalam sistem proses yang kompleks.
  • Jadwal
    2024-04-02 (13:00 - 14:00)
    2024-04-03 (08:00 - 10:00)
    2024-03-28 (08:00 - 11:00)
    2024-02-06 (14:00 - 17:00)
    2024-02-07 (08:00 - 10:00)
    2024-02-13 (13:00 - 14:00)
    2024-02-20 (11:00 - 12:00)
    2024-02-21 (08:00 - 10:00)
    2024-02-27 (11:00 - 12:00)
    2024-02-28 (08:00 - 10:00)
    2024-03-05 (11:00 - 12:00)
    2024-03-06 (08:00 - 10:00)
    2024-03-12 (11:00 - 12:00)
    2024-03-13 (08:00 - 10:00)
    2024-03-19 (13:00 - 14:00)
    2024-03-20 (08:00 - 10:00)
    2024-04-10 (08:00 - 10:00)
    2024-04-17 (08:00 - 10:00)
    2024-04-24 (08:00 - 10:00)
    2024-05-01 (08:00 - 10:00)
    2024-05-08 (08:00 - 10:00)
    2024-05-15 (08:00 - 10:00)
    2024-05-22 (08:00 - 10:00)
    2024-04-23 (11:00 - 12:00)
    2024-04-30 (11:00 - 12:00)
    2024-05-07 (11:00 - 12:00)
    2024-05-14 (11:00 - 12:00)
    2024-05-21 (11:00 - 12:00)
    2024-04-09 (11:00 - 12:00)
    2024-04-16 (11:00 - 12:00)

    Kembali